Tag: Nusa Dua
DENPASAR, NusaBali - Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali (KPwBI Bali) menggelar Temu Wirasa Stakeholders 2024 bertempat Hotel Renaissance, kawasan wisata Nusa Dua, Badung, Rabu (13/11).
MANGUPURA, NusaBali - Kebakaran hebat melanda kawasan Jalan Terompong, Nusa Dua, Kecamatan Kuta Selatan, Badung, menyebabkan tiga tempat usaha hangus terbakar pada Senin (21/10) malam.
Petugas menata produk kerajinan nusantara yang dipamerkan dalam High Level Forum on Multi Stakeholder Partnership (HLF MSP) and Indonesia Africa Forum (IAF) II di Nusa Dua, Badung, Bali, Selasa (3/9/2024).
DENPASAR, NusaBali - Kodam IX/Udayana sebagai Satuan Tugas Pengamanan Wilayah (Satgaspamwil) pada Indonesia-Afrika Forum (IAF) ke-2 dan High-Level Forum on Multi-Stakeholder Partnerships (HLF-MSP) 2024, menyiagakan 608 personel cadangan. Ratusan personel tersebut dibagi 10 Tim Pasukan Incognito yang dipimpin oleh masing-masing Komandan Komplek (Danplek).
DENPASAR, NusaBali - Ketua DPRD Provinsi Bali Sementara, Dewa Made Mahayadnya SH sejak awal dilantik telah memiliki target, semua alat kelengkapan dewan (AKD) di DPRD Bali bisa rampung dalam waktu sebulan. Pada hari perdana ngantor di rumah rakyat, DPRD Bali kawasan Niti Mandala Denpasar, Dewa Mahayadnya yang akrab dipanggil Dewa Jack ini langsung menggelar rapat perdana dengan Sekretariat DPRD Bali, Selasa (3/9).
MANGUPURA, NusaBali.com - Fashion dan kecantikan berpadu sempurna dalam acara eksklusif "Sky Bar In Style" yang digelar di The Mulia Resort, Nusa Dua, Bali, pada 23 Agustus 2024.
MANGUPURA, NusaBali - Ratusan petenis nasional dan mancanegara bersaing dalam kejuaraan tenis internasional ‘Amman Mineral Men's World Tennis Championship 2024’, di kawasan The Nusa Dua, Kecamatan Kuta Selatan, Badung, 25 Agustus hingga 25 September 2024.
MANGUPURA, NusaBali - Ribuan peserta dari berbagai penjuru dunia dijawalkan hadir dalam Indonesia-Afrika Forum (IAF) ke-2 pada 1-3 September 2024 yang berlangsung di Nusa Dua, Kecamatan Kuta Selatan.
MANGUPURA, NusaBali.com - Bali Annual Telkom International Conference (BATIC) 2024 yang berlangsung di Bali International Convention Center (BICC), The Westin Resort Nusa Dua, Bali, resmi dibuka pada Rabu (28/8/2024) pagi. Perhelatan ini mengangkat tema "Cultivating The Sustainable Digital Ecosystem" dan menjadi konferensi telekomunikasi internasional terbesar di Asia Tenggara, dengan dihadiri sekitar 1.300 peserta dari 40 negara.
Topik Pilihan
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
-
-
Jembrana 21 Nov 2024 Tertimpa Pohon, Pagar Jembatan Rusak
-
-
Badung 20 Nov 2024 Parkir Sembarangan, Polisi Tindak Sopir Truk
-
Buleleng 20 Nov 2024 Pencairan Bansos Ditunda Jelang Pilkada
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)